#
Anda membaca...
Selular

Remote Komputer Dengan Bluetooth Menggunakan Ponsel?


Remote komputer dengan bluetooth menggunakan ponsel? Mengontrol aplikasi dengan ponsel? Melakukan presentasi dengan ponsel? Atau melihat isi direktory dalam komputer?

Koq, bisa ya? 🙂

Caranya mudah dan simpel koq! Sebelum memulainya download dulu aplikasi Bluetooth Remote Control ( yang merupakan program aplikasi shareware, dimana untuk versi terbaru sudah support WiFi ), yang terdiri dari program aplikasi untuk PC/Laptop (*.exe) , dan program aplikasi Java untuk remote control (*.jar) yang dapat di-download di sini. Kalau sudah di-download dan disimpan di dalam suatu folder tertentu pada PC/Laptop, silahkan diekstrak, dan kemudian diinstalasi dengan baik dan sempurna di perangkat yang sesuai dengan program yang akan digunakan.

Untuk jangkauan konektivitas interface tergantung dengan jenis dan tipe bluetooth yang digunakan pada PC/Laptop, yaitu antara 10 sampai 100 meter dengan asumsi tidak ada dinding atau sekat pembatas dalam ruangan yang menghalangi konektivitas yang digunakan. Tetapi jangan lupa, HP/Ponsel yang akan digunakan harus menggunakan sistem operasi Symbian atau Java yang sudah jelas support Java MIDP ( Mobile Information Device Profile ) dan sudah tersedia konektivitas untuk bluetooth, lho! 🙂

Untuk tampilan program yang berjalan di PC/Laptop akan tampil interface-nya seperti ini :

Screenshot (1)

Screenshot (2)

Screenshot (3)

Contoh tampilan untuk pesan dalam mode presentasi pada PC/Laptop dapat dilihat pada contoh screenshoot berikut :

pic5

Tampilan mode

Sedangkan untuk screenshoot pada program aplikasi Java yang dijalankan pada HP/Ponsel ( kebetulan gw mencobanya dengan menggunakan HP Nokia 6120 Classic seperti dicara-cara lain ngoprek sebelumnya ) sebagai berikut :

1. Cara memulai mengaktifkan konektivitas pada HP/Ponsel

scr000337 scr000339

scr000339 scr000356

2. Konfigurasi program aplikasi pada HP/Ponsel

scr000350 scr000351

3. Aplikasi PC/Komputer yang dapat dijalankan pada HP/Ponsel

scr000353 scr000375

scr000361 scr000366

scr000358 scr000377

scr000369 scr000372
Oke, selamat ngoprek dan mencobanya dech! :mrgreen:

About devry

Just the way I am

Diskusi

13 respons untuk ‘Remote Komputer Dengan Bluetooth Menggunakan Ponsel?

  1. minta crack ato keygenx, kirim ke mailq aja. Trims sblmx

    Posted by arya | 1 Mei 2011, 5:37 am
  2. makasi atas infonya…..

    Posted by zhon | 26 Maret 2011, 10:50 pm
  3. thanks untuk infonya… saya sudah pasang di hp dan Laptop, tapi katanya ini hanya versi trial. harus masukan code. mohon bantuannya,.. thanks

    Posted by Randhy | 1 Desember 2009, 3:09 pm
  4. kl untuk hp samsung sgh-j200 bisa ga?

    Posted by hasan | 26 Oktober 2009, 9:48 pm
  5. mas tolong kirimin crak atau keygennya dung !!! kirim di email saya ya…..

    Posted by popo | 24 Juli 2009, 5:02 pm
  6. infonya bagus banget nih….

    Posted by jerzz | 7 Juli 2009, 8:31 am
  7. postingannya keren mas… bener2 membantu saya nich…
    klu g keberatan, ditunggu komentar baliknya…
    sebelumnya, makasih ya…..

    Posted by ecko | 17 April 2009, 2:13 pm
  8. waduh hape bisa berfungsi sejauh itu tah??? sungguh teknologi semakin canggih…

    rupanya diriku sulit mengikuti perkembangan teknologi yang maju kian pesat…

    postingnya bagus2 mas… hebat lah…

    Posted by riadyawan | 15 April 2009, 7:18 am
  9. Thanks! It was very usefull!

    Posted by Viego | 28 Maret 2009, 12:50 am
  10. wa…kok linknya nda ada ya?
    “The file link that you requested is not valid. Please contact link publisher or try to make a search.”
    =====================================================
    link nya emg gak dikasi, gk ikhlas nih orang kasih ilmu, klo kita tanya ! jawabnya pasti googling aja.hahahaha peace omz devry yg ganteng.

    Posted by poniman_coy | 18 Maret 2009, 6:33 pm
  11. Hai…

    sLm KeNaL…

    bLog nYa baguZ bgd…

    maMpir_maMpir doNkz ke bLog aQ…

    Posted by chakhy | 13 Maret 2009, 2:50 pm
  12. bagus blognya…. tapi dirapiin dikit lagi

    Posted by yantysa | 13 Maret 2009, 1:09 pm
  13. wa…kok linknya nda ada ya?
    “The file link that you requested is not valid. Please contact link publisher or try to make a search.”

    Posted by achoy | 13 Maret 2009, 9:19 am

Tinggalkan komentar

Other Languages?

Tentang Blog Ini?

Semua tulisan sederhana pada blog ini merupakan tulisan personal bersifat Open Source. Terbuka bagi semua netter untuk pembelajaran kita bersama. Terutama bagi netter yang suka membaca, mencari dan menambah informasi serta wawasan yang membuka cakrawala dunia di internet. SEMOGA BERMANFAAT...

Total Track?

  • 1.315.874 visitors

Sharing This Blog?

Info Track?